19 September 2012

10 Sepeda motor tercepat di Dunia



Barangkali anda pernah bertanya - tanya motor apa sih yang paling kencang (tercepat) di dunia?  Berikut aku tampilkan sepeda motor kencang, yang memiliki kecepatan tinggi yang ada di dunia, sekedar berbagi aja, sebab buat memiliki, kayaknya aku belum mampu (he.he)

1.Dodge Tomahawk
Yang berada di urutan teratas dari sepeda motor tercepat didunia adalah Motor Dodge Tomahawk. Sepeda motor dengan mesin 10 cylinder v-type 90 degree ini menjadi yang tercepat di dunia dengan kecepatan hingga 350 mph atau 560 km/jam. Motor ini diproduksi pada 500 horsepower (370kw). Yang unik adalah, motor ini hanya menggunakan 2 kecepatan transmisi manual.

2.Suzuki Hayabusha
Suzuki Hayabusa dengan mesin berkapasitas 1340 cc adalah salah satu motor tercepat dengan kecepatan  mencapai angka 399km/jam. Motor buatan Jepang 1340 cc ini mampu dipacu hingga kecepatan 248 mph atau sekitar 399 km/jam. Tenaga yang dihasilkan bisa mencapai 197 horsepower atau 147kw
3. MTT Streetfighter/ MTT Turbine Superbike Y2K
Dilengkapi dengan turbo 250-C20 dari Rolls-Royce dapat melaju kencang hingga mencapai 360km/jam. Motor super ini menggunakan mesin Royl Royce 250-C20 turbo saft engine. Kecepatan tertinggi yang mampu diraih motor ini adalah 227 mph atau 365 km/jam serta tenaga yang dihasilkan pun bisa mencapai 320 horsepower

4. Lightning Elektrik Superbike (352km/jam)
Motor listrik ini masuk ke dalam deretan sepeda motor paling kencang sejagat dengan kecepatan hingga 218mph atau 350 km/jam. Hingga dinobatkan juga sebagaisepeda  motor listrik terbaik 2012.

5. Honda CBR 1100-XX Fireblade (326 km/jam)
Motor yang diproduksi oleh produsen motor ternama di Jepang ini memiliki mesin 1137cc, close-ratio-6-speed transmission

6. Suzuki GSX-R 1000 (323 km/jam)

7. Kawasaki ZX10-R,Yamaha R1, Ducati Desmosedici RR (320km/jam)


8. MV Agusta F4 1100 CC (315 km/jam)
9. Honda CBR1100XX Blackbird 
    Motor ini dinobatkan sebagai salah satu motor tercepat mesin berkapasitas 1150cc, mampu mencapai kecepatan hingga 310km/jam.

10. MV Agusta F4 1000 MT Tamburini (307 km/jam)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar